Ujian Komprehensif MPAI Perdana
Sabtu, 15 Pebruari 2025 Magister Pendidikan Agama Islam (MPAI) menyelenggarakan Ujian Komprehensif. Kegiatan bertepatan 16 Sya’ban 1446 H ini dibuka oleh Rektor Institut Agama Islam (IAI) Persatuan Islam (Persis) Garut. Program ujian yang sering disebut Kompre ini diperuntukkan bagi mahasiswa MPAI yang akan menyelesaikan studinya. Acara dipimpin oleh Ketua Program Studi (Prod) MPAI yaitu Dr. … Read more